|
Quote:
Quote:
Guys, masih ingat engga tentang Wet Circuits yaitu sebuah power strip yang anti air dan boleh dibilang seperti antara percaya dan tidak percaya, apalagi setelah melihat demo videonya disini. Memang agak sulit dipercaya sampai Tested.com benar-benar mencoba power strip anti air ini. Hasilnya?? Wah, ternyata beneran loh!!!! |
Quote:
Quote:
Lihat saja video diatas, bagaimana rasa aman anda terhadap masalah kebakaran akibat korsleting kalau punya colokkan listrik seperti ini.Oh iya, ternyata sudah dijual loh dengan harga US$ 70 (sekitar Rp. 700.000), memang mahal tetapi untuk keselamatan anda, harga tersebut sungguh tidak berarti.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar